Di Tulis Oleh: Ust. Ridho Al Kamil
Assalamualaikum .... Wr.Wb
Sahabatku, Sudahkah kita bercermin dengan kehidupan?
Apa kita selama ini bercermin hanya untuk memperindah penampilan jasad saja?
Atau kita malu untuk melihat segala kekurangan dan kesalahan yang ada pada diri kita melalui cermin kehidupan yang ada didepan mata kita ?
Jika kita masih sering kecewa dengan seseorang.Bercerminlah!
Barangkali kita pun masih sering membuat orang lain kecewa.
Jika kita masih sering sakit hati karena sikap dan ucapan orang lain. Bercerminlah! Barangkali kita pun sering menyakiti hati orang lain dengan sikap dan ucapan kita.
Jika kita pernah membuat janji dengan seseorang, namun dia tidak menepatinya, hingga membuat kita
kesal dan marah. Bercerminlah! Bisa jadi kita pun pernah tidak tepat janji terhadap saudara atau temen hingga membuatnya kesal dan marah.
Jika kita pernah merasa capek dan bete menunggu kedatangan seseorang karena dia datang terlambat. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun pernah datang tidak tepat waktu hingga membuat saudara kita menunggu lama.
Jika kita pernah dibohongi seseorang hingga membuat kita kecewa padanya. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun pernah membohongi orang lain dan
membuatnya kecewa.
Jika kita pernah meminta bantuan kepada orang lain, namun dia malah mengacuhkan kita dan tak
membantu kita. Bercerminlah!
Barangkali kita pun pernah mengacuhkan saudara atau teman yang meminta pertolongan kita.
Jika kita pernah dipermalukan saudara/teman karena aib kita dibuka satu per satu dihadapan orang lain.Bercerminlah!
Barangkali kita pun pernah
mempermalukan saudara/teman dengan membuka aibnya di hadapan orang lain.
Jika kita sering merasa kesepian — seolah-olah tidak dipedulikan dan tidak ada seorang pun yang menemani. Bercerminlah!
Barangkali kita pun sering tidak peduli dan cuek terhadap teman sehingga mereka tersepi sendiri.
Jika kita pernah berjuang sendiri dan tak ada seorangpun yang menolong hingga membuat kita berpikir untuk menyerah. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun pernah meninggalkan teman yang
sedang membutuhkan pertolongan kita hingga membuatnya hampir putus asa.
Jika kita merasa orang-orang di sekeliling kita tak menghargai. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun tidak pernah menghargai keberadaan mereka disekitar kita.
Jika kita merasa hidup hampa karena tak ada seorangpun yang mencintai kita. Bercerminlah!
Barangkali kita tidak pernah membuka hati dan membagi cinta kita dengan sesama.
Jika kita merasa hidup tak pernah bahagia. Bercerminlah!
Barangkali kita tidak pernah
menyadari bahwa kebahagiaan itu sebenarnya ada dalam diri kita.
Inilah sekelumit tentang cermin, yang begitu penting dalam kehidupan sehari-hari dan tak bisa dipisahkan dari hidup kita. Smg kita bia bercermin untuk memperbaiki diri. Memperbaiki hati. Menangisi dosa. Maupun bercermin untuk menilai perubahan yang terbaik untuk diri kita.
Amiinnn
Wassalam
#saling_senyum
Sahabatku, Sudahkah kita bercermin dengan kehidupan?
Apa kita selama ini bercermin hanya untuk memperindah penampilan jasad saja?
Atau kita malu untuk melihat segala kekurangan dan kesalahan yang ada pada diri kita melalui cermin kehidupan yang ada didepan mata kita ?
Jika kita masih sering kecewa dengan seseorang.Bercerminlah!
Barangkali kita pun masih sering membuat orang lain kecewa.
Jika kita masih sering sakit hati karena sikap dan ucapan orang lain. Bercerminlah! Barangkali kita pun sering menyakiti hati orang lain dengan sikap dan ucapan kita.
Jika kita pernah membuat janji dengan seseorang, namun dia tidak menepatinya, hingga membuat kita
kesal dan marah. Bercerminlah! Bisa jadi kita pun pernah tidak tepat janji terhadap saudara atau temen hingga membuatnya kesal dan marah.
Jika kita pernah merasa capek dan bete menunggu kedatangan seseorang karena dia datang terlambat. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun pernah datang tidak tepat waktu hingga membuat saudara kita menunggu lama.
Jika kita pernah dibohongi seseorang hingga membuat kita kecewa padanya. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun pernah membohongi orang lain dan
membuatnya kecewa.
Jika kita pernah meminta bantuan kepada orang lain, namun dia malah mengacuhkan kita dan tak
membantu kita. Bercerminlah!
Barangkali kita pun pernah mengacuhkan saudara atau teman yang meminta pertolongan kita.
Jika kita pernah dipermalukan saudara/teman karena aib kita dibuka satu per satu dihadapan orang lain.Bercerminlah!
Barangkali kita pun pernah
mempermalukan saudara/teman dengan membuka aibnya di hadapan orang lain.
Jika kita sering merasa kesepian — seolah-olah tidak dipedulikan dan tidak ada seorang pun yang menemani. Bercerminlah!
Barangkali kita pun sering tidak peduli dan cuek terhadap teman sehingga mereka tersepi sendiri.
Jika kita pernah berjuang sendiri dan tak ada seorangpun yang menolong hingga membuat kita berpikir untuk menyerah. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun pernah meninggalkan teman yang
sedang membutuhkan pertolongan kita hingga membuatnya hampir putus asa.
Jika kita merasa orang-orang di sekeliling kita tak menghargai. Bercerminlah!
Bisa jadi kita pun tidak pernah menghargai keberadaan mereka disekitar kita.
Jika kita merasa hidup hampa karena tak ada seorangpun yang mencintai kita. Bercerminlah!
Barangkali kita tidak pernah membuka hati dan membagi cinta kita dengan sesama.
Jika kita merasa hidup tak pernah bahagia. Bercerminlah!
Barangkali kita tidak pernah
menyadari bahwa kebahagiaan itu sebenarnya ada dalam diri kita.
Inilah sekelumit tentang cermin, yang begitu penting dalam kehidupan sehari-hari dan tak bisa dipisahkan dari hidup kita. Smg kita bia bercermin untuk memperbaiki diri. Memperbaiki hati. Menangisi dosa. Maupun bercermin untuk menilai perubahan yang terbaik untuk diri kita.
Amiinnn
Wassalam
#saling_senyum
Tidak ada komentar:
Posting Komentar